Sambut HUT Polwan Ke-76, Polres Sumenep Gelar Bakti Sosial Ke Abang Becak

    Sambut HUT Polwan Ke-76, Polres Sumenep Gelar Bakti Sosial Ke Abang Becak

    SUMENEP - Dalam rangka memperingati Hari Jadi Polwan ke-76 tahun 2024, Polwan Polda Polres Sumenep menggelar berbagai kegiatan positif. Salah satunya adalah bakti sosial ke Abang becak dan sebelumnya anjangsana, donor darah dan ziarah ke taman makam pahlawan, Kegiatan dilaksanakan pada Jum'at (23/8/2024).

    Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh oleh Kasi Humas Polres Sumenep Akp Widiarti S., S.H selaku Polwan Senior Polres Sumenep. 

    Bakti sosial bertempat di Pos 12.0 Jl. Raya Trunojoyo Kelurahan Bangselok Kecamatan Kota Sumenep Kabupaten Sumenep  Dalam kegiatan ini, Polwan Polres Sumenep berbagi ratusan nasi kotak kepada Abang becak  yang melintas di Pos 12.0 

    Pada kegiatan tersebut turut hadir Akp Widiarti S., S.H, Bripka Mayang Kumala Sari., S.H, Brigadir Suciati Zumrotul Zuhro, Brigadir Anita Fiqyri Amanda R., S.H., Bripda Nadia Elvarita, Bripda Wardatus Sholihah AR., S.H dan Bripda Maulani Rizqiatun Amanah 

    Kegiatan ini merupakan bentuk silahturahmi serta kepedulian kami terhadap masyarakat dan sesama, kami berharap bantuan kami yang diberikan dapat bermanfaat bagi mereka ( masyarakat) yang membutuhkan,  dan sebagai wujud rasa syukur atas nikmat yang telah diberikan Allah Kepada Kita semua” tandas Kasi Humas Akp Widiarti

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Memperingati HUT Polwan Ke-76, Seluruh Polwan...

    Artikel Berikutnya

    Desa Sapeken Raih 2 Penghargaan Bergengsi,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi

    Ikuti Kami